Tentang buah strawberry untuk ibu hamil, buah strawberry, kandungan buah strawberry, manfaat buah strawberry, buah strawberry mengandung vitamin apa, manfaat buah strawberry untuk ibu hamil, khasiat buah strawberry untuk ibu hamil, manfaat buah strawberry bagi kesehatan, buah strawberry wikipedia dan buah strawberry adalah.

Sabtu, 04 Februari 2017

Manfaat Strawberry Untuk Ibu Hamil

Buah strawberry sangat terkenal di seluruh dunia karena rasanya enak dan memiliki bentuk serta warna yang cantik. Buah ini bisa langsung dimakan dan tidak jarang dipakai sebagai pelengkap hiasan kue serta dapat diolah menjadi jus atau sup buah yang bergizi.

Buah strawberry dapat dengan mudah ditemukan dan harganya juga cukup terjangkau. Ibu hamil diperbolehkan mengkonsumsi buah strawberry karena kandungan di dalam buah tersebut mampu menjaga kesehatan ibu dan janin. Berikut ini manfaat strawberry untuk ibu hamil.

Kaya akan asam folat
Saat masa kehamilan penting untuk memenuhi salah satu vitamin yakni asam folat. Karena itulah disarankan ibu hamil mengonsumsi delapan buah strawberry setiap hari agar memenuhi kebutuhan asam folat harian. Manfaat asam folat bagi ibu hamil adalah membantu perkembangan sistem saraf, menghindari kelahiran bayi cacat, dan membantu pembentukan sel darah merah bagi perkembangan janin. 

Manfaat Strawberry Untuk Ibu Hamil

Menangkal radikal bebas
Ibu hamil harus terhindar dari berbagai masalah agar kehamilannya tidak terganggu. Radikal bebas merupakan salah satu penyakit yang dengan mudah masuk ke dalam tubuh terutama ibu hamil. Radikal bebas bisa menyebabkan penyakit ringan maupun berat seperti kanker. Kandungan antioksidan yang tinggi pada buah strawberry dapat menjaga kesehatan ibu hamil beserta janin yang dikandungnya.

Mencegah berat badan berlebih pada janin
Buah strawberry dapat menjaga berat badan tubuh bayi tetap stabil. Buah strawberry memang khusus dikonsumsi bagi orang yang ingin meningkatkan nafsu makan atau di tengah program diet. Ditambah lagi berat badan bayi yang berlebih dapat dicegah bila mau makan buah ini.

Mencegah anemia pada ibu hamil
Buah strawberry berperan penting agar ibu hamil terjaga dari gejala anemia karena kandungan di dalamnya mampu membantuk pembentukan sel darah merah di dalam tubuh, Ibu hamil yang sering merasa capek dan pusing disebabkan oleh anemia atau kekurangan darah merah.


Manfaat Strawberry Untuk Ibu Hamil Rating: 4.5 Diposkan Oleh: danisejati
Terima kasih sudah berkomentar